STRATEGI KEPALA SEKOLAH DALAM IMPLEMENTASI MANAJEMEN PERUBAHAN DI SMP NEGERI 7 KENDARI

Dani, NIM. 14010103060., D (2022) STRATEGI KEPALA SEKOLAH DALAM IMPLEMENTASI MANAJEMEN PERUBAHAN DI SMP NEGERI 7 KENDARI. Skripsi thesis, IAIN KENDARI.

[img] Text
COVER DAFTAR ISI DAN ABSTRAK.pdf

Download (817kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (547kB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (649kB)
[img] Text
BAB 3.pdf

Download (509kB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (570kB)
[img] Text
BAB 5.pdf

Download (478kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA DAN LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)

Abstract

ABSTRAK Dani, NIM. 14010103060. “Strategi Kepala Sekolah Dalam Implementasi Manajemen Perubahan di SMP Negeri 7 Kendari”. Program Studi Manajemen Pendidikan Islam Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan melalui bimbingan Bapak Dr. H. Nur Alim, M.Pd Penelitian ini dengan judul : “Strategi Kepala Sekolah Dalam Implementasi Manajemen Perubahan di SMP Negeri” Penelitian ini adalah penelitian kualitatif deskriptif dan penelitian ini bertujuan untuk mengetahui, 1. Bagaimana strategi kepala sekolah, 2. Bagaimana perubahan pada bidang kurikulum dan, 3. Bagaimana perubahan pada bidang kesiswaan. Waktu penelitiannya dimulai dari tanggal 20 Agustus sampai 10 Oktober berlokasi di Jln. Pendidikan Kel. Anggalomelai, Kec. Abeli, Kota Kendari, di SMP Negeri 7 Kendari. Dari penelitian ini sumber data yang peneliti dapatkan dari, 1. Kepala sekolah, 2. Wakil kepala sekolah bidang kurikulum, dan, 3. Wakil kepala sekolah bidang kesiswaan. Dalam penelitian ini jenis data yang diperoleh ada dua (2) macam yaitu, 1. Data primer, dan 2. Data sekunder. Penelitian ini melakukan pengumpulan data dengan, 1. Wawancara, 2. Observasi, dan 3. Dokumentasi. Adapun teknik pengolaha data adalah, 1. Reduksi data, 2. Penyajian data dan, 3. Penarikan kesimpulan. Dan yang terakhir adalah pengujian keabsahan data adalah 1. Triangulasi sumber, 2. Triangulasi teknik dan, 3. Triangulasi waktu. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa strategi kepala sekolah dalam implementasi manajemen perubahan, dengan wakil-wakil kepala sekolah pada bidang kurikulum, dan kesiswaan sangat terlihat pada perubahannya. Salah satu peneliti yang didapat dilapangan terkait dengan peningkatan siswa yaitu, dengan meningkatakan apresisasi dan penghayatan seni dalam menumbuhkan sikap berbangsa dan bernegara serta meningkatkan siswa untuk selalu meningkatkan semangat siswa untuk selalu taat beragama. Kata kunci : Strategi, Manajemen Perubahan, Kurikulum, Kesiswaan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Strategi, Manajemen Perubahan, Kurikulum, Kesiswaan.
Uncontrolled Keywords: Strategi, Manajemen Perubahan, Kurikulum, Kesiswaan.
Subjects: Manajemen
Kinerja Guru
Pendidikan
Pendidikan Islam
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Prodi Manajemen Pendidikan Islam
Depositing User: Andi Nila Nurfadhilah
Date Deposited: 15 Mar 2022 00:38
Last Modified: 15 Mar 2022 00:38
URI: http://digilib.iainkendari.ac.id/id/eprint/3386

Actions (login required)

View Item View Item