PELAKSANAAN BIMBINGAN ISLAM TERHADAP PEMBINAAN PERILAKU BERAGAMA MASYARAKAT PETANI DESA AMBOLOLI KECAMATAN KONDA KABUPATE KONAWE SELATAN

SIGIT SUJADAH, NIM. 08 03 01 02 003 (2013) PELAKSANAAN BIMBINGAN ISLAM TERHADAP PEMBINAAN PERILAKU BERAGAMA MASYARAKAT PETANI DESA AMBOLOLI KECAMATAN KONDA KABUPATE KONAWE SELATAN. Skripsi thesis, IAIN KENDARI.

[img] Text
Cover-Daftar Isi.docx

Download (86kB)
[img] Text
BAB I.docx

Download (46kB)
[img] Text
BAB II.docx

Download (100kB)
[img] Text
BAB III.docx

Download (36kB)
[img] Text
BAB IV sigit.docx
Restricted to Repository staff only

Download (69kB)
[img] Text
BAB V sigit.docx

Download (22kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.docx

Download (35kB)

Abstract

Berdasarkan hasil penelitian dengan melakukan suatu analisis ilmiah berdasarkan data dan sumber informasi yang diperoleh peneliti dalam penelitian ini, maka dapat ditarik beberapa kesimpulan sebagai suatu akhir dari analisis dalam penelitian ini, adapun kesimpulan yang dapat dikemukakan adalah sebagai berikut : Bimbingan agama Islam dilaksanakan oleh anggota penyuluh agama adalah dengan melakukan kerja sama dengan berbagai unsur seperti pemerintah setempat, tokoh agama, tokoh masyarakat yang berada dalam wilayah tersebut, kegiatan penyuluh agama tidak hanya mengajak para masyarakat melainkan para orang tua juga yang ingin belajar baca tulis Al-Qur`an juga diberikan pengetahuan tentang baca tulis Al-Qur`an itu sendiri. Pembinaan para petani didesa Ambololi dilaksanakan dengan kerjasama aparat pemerintah setempat dengan para tokoh agama serta para ibu rumah tangga yang bergabung dalam kelompok majelis taklim guna belajar tentang ajaran agama Islam yang benar yang dapat di jadikan sebagai pedoman hidup dalam keluarga, baik pada masa sekarang ini maupun masa yang akan datang, belum dapat dilaksanakan secara maksimal. Hambatan yang dihadapi dalam pembinaan agama Islam bagi masyarakat adalah sisi lain bahwa masih banyak masyarakat yang belum terlibat atau mengikuti kegiatan keagamaan yang dilaksanakan karena meeka belasan capek dari tempat bekerja, disamping itu masyarakat belum begitu memahami ajaran agama Islam dengan baik. Faktor kurangnya kualitas dan kuantitas pembimbing Kurangnya buku-buku AgamaPengaruh lingkungan Kurangnya kesadaran masyarakat Faktor kesibukan masyarakat Kurangnya dukungan dari pemerintah setempat

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Mansur, S.Ag., M.Pd DAN Hasan Basri, S.Ag. M.Pd.I
Uncontrolled Keywords: BIMBINGAN ISLAM, PEMBINAAN PERILAKU BERAGAMA MASYARAKAT PETANI
Subjects: Filsafat dan Perkembanganya
Depositing User: Tilman Syah .
Date Deposited: 30 Sep 2017 02:47
Last Modified: 30 Sep 2017 02:47
URI: http://digilib.iainkendari.ac.id/id/eprint/299

Actions (login required)

View Item View Item