STRATEGI PENINGKATAN USAHA MIKRO DI EKS MTQ KOTA KENDARI DI TINJAU DARI PERSPEKTIF ETIKA BISNIS ISLAM PADA MASA PANDEMI COVID-19

Muhaidirwanti Sutra, NIM. 17050102064, M (2022) STRATEGI PENINGKATAN USAHA MIKRO DI EKS MTQ KOTA KENDARI DI TINJAU DARI PERSPEKTIF ETIKA BISNIS ISLAM PADA MASA PANDEMI COVID-19. Skripsi thesis, IAIN KENDARI.

[img] Text
1 COVER.pdf

Download (5MB)
[img] Text
2 BAB I.pdf

Download (1MB)
[img] Text
3 BAB II.pdf

Download (1MB)
[img] Text
4 BAB III.pdf

Download (1MB)
[img] Text
5 BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
6 BAB V.pdf

Download (939kB)
[img] Text
7 DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (937kB)
[img] Text
8 LAMPIRAN.pdf

Download (895kB)

Abstract

ABSTRAK Muhaidirwanti Sutra, NIM. 17050102064, (2021). Program Studi Perbankan Syariah Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kendari. Strategi Peningkatan Usaha Mikro Ditinjau dari Perspektif Etika Bisnis Islam Pada Masa Pandemi Covid-19. Dibimbing oleh bapak Alfian Toar, SP, MM, selaku pembimbing I dan bapak Abdul Wahid Mongkito, S.Si., M.Ei selaku pembimbing II. Merebaknya virus Covid-19 diberbagai penjuru dunia khususnya di Kota Kendari menyebabkan terjadinya perubahan yang sangat signifikan terhadap pendapatan para pelaku usaha mikro yang berada di Eks MTQ Kota Kendari bahkan ada beberapa yang menutup sementara usaha yang dijalani. Sehingga hal ini yang melatarbelakangi penulis untuk mengetahui strategi peningkatan usaha yang dilakukan pelaku usaha mikro di Eks MTQ Kota Kendari pada masa pandemi Covid�19 dan perspektif etika bisnis Islam terhadap strategi peningkatan pelaku usaha mikro Eks MTQ Kota Kendari. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. Dan metode yang digunakan melalui metode wawancara, metode observasi, dan metode dokumentasi.teknik analisis data yang digunakan adalah verifikasi. Dengan pengujian keabsahan data menggunakan teknik triagulasi sumber. Hasil penelitian yang diperoleh adalah strategi peningkatan usaha yang dilakukan pelaku usaha mikro Eks MTQ Kota Kendari yaitu dengan selalu menerapkan protokol kesehatan, beralih ke penggunaan media online, dan menerapkan promo pada penjualan. Dan strategi peningkatan usaha yang dilakukan pelaku usaha Eks MTQ Kota Kendari telah sesuai dengan perspektif etika bisnis Islam yakni diantaranya kejujuran, amanah, adil, tidak melakukan gharar, dan tidak melakukan penimbunan barang namun sebagian ada yang masih belum menunaikan shalat lima waktu sebagai kewajibannya. Kata Kunci: Peningkatan Usaha Mikro, Etika Bisnis Islam, Covid-19. vii ABSTRACT Muhaidirwanti Sutra, NIM. 17050102064, (2021). Islamic Banking Study Program State Islamic Institute (IAIN) Kendari. The Strategy for Increasing Micro Businesses From the Perspective of Islamic Business Ethics During the Covid-19 Pandemic. Supervised by Mr. Alfian Toar, SP, MM, as supervisor I and Mr. Abdul Wahid Mongkito, S.Si., M.Ei as supervisor II The spread of the Covid-19 virus in various parts of the world, especially in the City of Kendari, has caused a very significant change to the income of micro business actors who are in the Ex MTQ of Kendari City and some have even temporarily closed their businesses. So this is the background for the author to find out the business improvement strategy carried out by micro business actors in the Kendari City Ex MTQ during the Covid-19 pandemic and the Islamic business ethics perspective on the strategy to increase the Kendari City Ex MTQ micro business actor. This study uses a qualitative approach. And the method used is the interview method, the observation method, and the documentation method. The data analysis technique used is verification. By testing the validity of the data using source triagulation techniques. The results of the research obtained are a business improvement strategy carried out by micro-entrepreneurs Ex MTQ Kendari City, namely by always implementing health protocols, switching to using online media, and applying promos on sales. And the business improvement strategy carried out by the former MTQ Kendari City business actor is in accordance with the perspective of Islamic business ethics, including honesty, trustworthiness, fairness, not doing gharar, and not hoarding goods, but some of them still do not perform the five daily prayers as their obligations. Keywords: Increasing Micro Business, Islamic Business Ethics, Covid-19

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Peningkatan Usaha Mikro, Etika Bisnis Islam, Covid-19.
Uncontrolled Keywords: Peningkatan Usaha Mikro, Etika Bisnis Islam, Covid-19.
Subjects: Bank
Bank Islam
Ekonomi
Ekonomi Islam
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Prodi Perbankan Syariah
Depositing User: Andi Nila Nurfadhilah
Date Deposited: 08 Apr 2022 01:38
Last Modified: 08 Apr 2022 01:38
URI: http://digilib.iainkendari.ac.id/id/eprint/3490

Actions (login required)

View Item View Item