PERANAN SIARAN RADIO DAKWAH ISLAMIC CENTER MU’ADZ BIN JABAL KENDARI DALAM MENINGKATKAN PENGETAHUAN KEAGAMAAN MASYARAKAT ISLAM DI KELURAHAN LALOLARA KECAMATAN KAMBU

AHMAD ALFIAN, NIM. 09030101009 (2013) PERANAN SIARAN RADIO DAKWAH ISLAMIC CENTER MU’ADZ BIN JABAL KENDARI DALAM MENINGKATKAN PENGETAHUAN KEAGAMAAN MASYARAKAT ISLAM DI KELURAHAN LALOLARA KECAMATAN KAMBU. Skripsi thesis, IAIN KENDARI.

[img] Text
COVER.docx

Download (129kB)
[img] Text
BAB I.docx

Download (29kB)
[img] Text
BAB II.docx

Download (56kB)
[img] Text
BAB III.docx

Download (24kB)
[img] Text
BAB IV.docx
Restricted to Repository staff only

Download (68kB)
[img] Text
BAB V.docx

Download (19kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.docx

Download (14kB)
[img] Text
LAMPIRAN .docx

Download (1MB)

Abstract

ABSTRAK Ahmad Alfian, “Peranan Siaran Radio Dakwah Islamic Center Mu’adz bin Jabal Kendari Dalam Meningkatkan Pengetahuan Keagamaan Masyarakat Islam Di Kelurahan Lalolara Kecamatan Kambu”, (Dibimbing Drs.H. Zulkifli M, M.Si., M.Pd dan H. M. Hasdin Has, Lc, M.Th.I) Pokok kajian skripsi ini adalah peranan siaran radio dakwah Islamic Center Mu’adz bin Jabal Kendari pada masyarakat Islam di Kelurahan Lalolara Kecamatan Kambu dan peningkatkan pengetahuan keagamaan masyarakat Islam di Kelurahan tersebut. Adapun tujuannya adalah untuk mengetahui peranan siaran radio dakwah Islamic Center Mu’adz bin Jabal Kendari dalam meningkatkan pengetahuan keagamaan masyarakat Islam di Kelurahan Lalolara Kambu dan untuk mengetahui peningkatan pengetahuan keagamaan masyarakat Islam di Kelurahan tersebut. Penelitian ini menggunakan metode penelitian analisis deskriptif kualitatif yang menjelaskan peranan siaran radio dakwah Islamic Center Mu’adz bin Jabal Kendari dalam meningkatkan pengetahuan keagamaan masyarakat Islam pada Kelurahan Lalolara Kecamatan Kambu. Skripsi ini menggunakan sumber data primer dan data sekunder. Yakni pengumpulan data dengan menggunakan teknik angket (kusioner), wawancara dan observasi. Hasil penelitian yang diperoleh yaitu bahwa siaran radio dakwah Islamic Center Mu’adz bin Jabal Kendari mempunyai peranan yang dapat meningkatkan pengetahuan keagamaan masyarakat melalui pendidikan agama Islam yang sesuai dengan al-Quran dan as-Sunnah serta berperan sebagai partner pemerintah dalam mewujudkan masyarakat yang bertakwa dan bermartabat melalui peranan tersebut, pengetahuan keagamaan masyarakat kelurahan lalolara kecamatan kambu mengalami peningkatan yang sangat signifikan. Hal tersebut dapat dilihat dari meningkatnya pengetahuan pendidikan kerohanian dan keimanan sebesar 83,54 %, peningkatan pengetahuan pendidikan akhlak sebesar 86,08 %, peningkatan pengetahuan pendidikan akal meningkat sebesar 79,75 %, serta peningkatan pengetahuan pendidikan jasmani meningkat sebesar 65,82 %.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Drs.H. Zulkifli M, M.Si., M.Pd dan H. M. Hasdin Has, Lc, M.Th.I)
Uncontrolled Keywords: Media Komunikasi, Media Massa dan Dakwah di Radio
Subjects: Dakwah
Divisions: Fakultas Ushuluddin, Adab dan Dakwah > Prodi Komunikasi dan Penyiaran Islam
Depositing User: Tilman Syah .
Date Deposited: 23 Jan 2018 00:30
Last Modified: 23 Jan 2018 00:30
URI: http://digilib.iainkendari.ac.id/id/eprint/946

Actions (login required)

View Item View Item