PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM MATA PELAJARAN FIQIH MELALUI STRATEGI POSTER COMMENT DI MTS MIFTAHUL ULUM

Abidatus Solihah, NIM 17010101104,, S (2022) PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM MATA PELAJARAN FIQIH MELALUI STRATEGI POSTER COMMENT DI MTS MIFTAHUL ULUM. Skripsi thesis, IAIN KENDARI.

[img] Text
SKRIPSI ABIDATUS SOLIHAH (1).pdf

Download (560kB)
[img] Text
SKRIPSI ABIDATUS SOLIHAH (2).pdf

Download (271kB)
[img] Text
SKRIPSI ABIDATUS SOLIHAH (3).pdf

Download (243kB)
[img] Text
SKRIPSI ABIDATUS SOLIHAH (4).pdf
Restricted to Registered users only

Download (464kB)
[img] Text
SKRIPSI ABIDATUS SOLIHAH (5).pdf

Download (118kB)
[img] Text
SKRIPSI ABIDATUS SOLIHAH (6).pdf

Download (117kB)
[img] Text
SKRIPSI ABIDATUS SOLIHAH (7).pdf

Download (1MB)

Abstract

ABSTRAK Abidatus Solihah, NIM 17010101104, Peningkatan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Fiqih Melalui Strategi Poster Comment di MTs Miftahul Ulum, Dibimbing oleh: Ibu Erdiyanti S.Ag, M.pd. Tujuan dari penelitian tindakan kelas ini adalah untuk mendeskripsikan peningkatan hasil belajar siswa pada mata pelajaran Fiqih melalui Strategi Poster Comment kelas VIII di MTs Miftahul Ulum.Jenis penelitian adalah penelitian tindakan kelas yang terdiri dari dua siklus. Prosedur penelitian ini meliputi: perencanaan, pelaksanaan tindakan, observasi, evaluasi, dan refleksi. Lokasi penelitian ini dilaksanakan di MTs Miftahul Ulum. Teknis analisis data dalam penelitian ini menggunakan analisis deskriptif yaitu menghitung peningkatan hasil belajar siswa melalui penerapan strategi poster comment . Berdasarkan analisis hasil penelitian, disimpilkan bahwa penerapan strategi poster comment dapat meningkatkan hasil belajar siswa MTs Miftahul Ulum. Hal tersebut dapat dilihat dari persentase ketuntasan belajar yang diperoleh siswa pada pra siklus sebesar 47,05% dengan nilai rata-rata 73,70. Setelah dilaksanakan tindakan siklus I, persentase ketuntasan belajar siswa meningkat menjadi 70,58%, dengan nilai rata-rata 77,23. Kemudian dilanjutkan pada siklus II persentase ketuntasan belajar siswa meningkat menjadi 82,35% dengan nilai rata-rata 82,94. Adapun peningkatan hasil belajar siswa pada mata pelajaran Fiqih kelas VIII dari pra siklus ke siklus I sebesar 50,01%, peningkatan hasil belajar siswa dari siklus I ke siklus II sebesar 16,67% dan kemampuan siswa dari pra siklus sampai dengan siklus II sebesar 75,02%. Kata Kunci: Hasil Belajar, Strategi Poster Comment,Pembelajaran Fiqih.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Hasil Belajar, Strategi Poster Comment,Pembelajaran Fiqih.
Subjects: Agama
Manajemen
Pendidikan
Pendidikan Islam
Islam (Umum)
Fiqhi
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Prodi Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Andi Nila Nurfadhilah
Date Deposited: 28 Jan 2022 01:51
Last Modified: 28 Jan 2022 01:51
URI: http://digilib.iainkendari.ac.id/id/eprint/3334

Actions (login required)

View Item View Item