TINJAUAN HUKUM ISLAM TERHADAP PEMANFAATAN TANAH MILIK NEGARA UNTUK USAHA PRIBADI (Studi Kasus Pendirian Kios-kios Di Pinggir Jalan Desa Mata Wolasi Kec. Wolasi Kab. Konsel

H A M K A, NIM : 11020102028 (2016) TINJAUAN HUKUM ISLAM TERHADAP PEMANFAATAN TANAH MILIK NEGARA UNTUK USAHA PRIBADI (Studi Kasus Pendirian Kios-kios Di Pinggir Jalan Desa Mata Wolasi Kec. Wolasi Kab. Konsel. Skripsi thesis, IAIN KENDARI.

[img] Text
COVER.docx

Download (92kB)
[img] Text
BAB I.docx

Download (41kB)
[img] Text
BAB II.docx

Download (48kB)
[img] Text
BAB III.docx

Download (24kB)
[img] Text
BAB IV.docx
Restricted to Repository staff only

Download (62kB)
[img] Text
BAB V.docx

Download (18kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.docx

Download (18kB)

Abstract

ABSTRAK Nama Penyusunan : Hamka NIM : 11020102028 Judul skripsi : Tinjauan Hukum Islam Terhadap Pemanfaatan Tanah Milik Negara Untuk Usaha Pribadi (Studi Kasus Pendirian Kios- Kios di Pinggir Jalan Desa Mata Wolasi Kec Wolasi Kab Konawe Selatan) Skripsi ini berkenaan dengan Tinjauan Hukum Islam Terhadap Pemanfaatan Tanah Milik Negara Untuk Usaha Pribadi (Studi Kasus Pendirian Kios-Kios Di Pinggir Jalan Desa Mata Wolasi Kec. Wolasi Kab. Konsel) dengan pokok permasalahan Bagaimana Pemanfaatan Tanah Milik Negara Yang Terletak di Pinggir Jalan Desa Mata Wolasi Kecamatan Wolasi, dan Bagaimana Pandangan Hukum Islam Terhadap Pemanfaatan Tanah Milik Negara Untuk Usaha Pribadi Di Desa Mata Wolasi Kecamatan Wolasi. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui Pemanfaatan Tanah Milik Negara Yang Terletak di Pinggir Jalan Desa Mata Wolasi Kecamatan Wolasi, dan Pandangan Hukum Islam Terhadap Pemanfaatan Tanah Milik Negara Untuk Usaha Pribadi di Desa Mata Wolasi Kecamatan Wolasi Kabupaten Konawe Selatan. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif kualitatif. Dari hasil penelitian yang dilakukan, menunjukkan bahwa bentuk pemanfaatan yang digunakan para pendiri kios adalah pinjam pakai, cara izin kepemilikan ada yang mendapatkan izin dan ada yang tidak mendapatkan izin, serta Pemanfaatan tanah milik negara oleh para pendiri kios-kios di pinggir jalan Desa Mata Wolasi Kecamatan Wolasi Kabupaten Konawe Selatan adalah dengan cara berdagang, dan menurut Tinjauan hukum Islam terhadap pemanfaatan tanah milik negara di pinggir jalan Desa Mata Wolasi Kecamatan Wolasi Kabupaten Konawe Selatan ada yang boleh dan ada yang tidak boleh, apabila pemilik kios hanya menjual minuman dan makanan yang sewajarnya itu tidak dilarang, namun apabila pemilik kios menjual minuman keras dan juga mendirikan kios yang dapat dijadikan tempat berbuat maksiat maka hal tersebut tidak dibolehkan. Dan apabila membuka tanah yang bukan miliknya tanpa seizin yang memiliki atau pemerintah setempat itu dilarang, begitupun sebaliknya, apabila mendapatkan izin dari pemerintah maka itu dibolehkan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Dr. Ashadi L Diab, S.HI, MA, M. Hum DAN Jabal Nur, S. Ag,. MA
Uncontrolled Keywords: HUKUM ISLAM, TANAH MILIK NEGARA, USAHA PRIBADI
Subjects: Fiqhi
Divisions: Fakultas Syariah > Prodi Muamalah
Depositing User: Tilman Syah .
Date Deposited: 11 Nov 2017 06:45
Last Modified: 11 Nov 2017 06:45
URI: http://digilib.iainkendari.ac.id/id/eprint/640

Actions (login required)

View Item View Item