Hubungan Self Assessment dengan Aktivitas Belajar Siswa SMP Negeri 5 Kendari

Nurhalisah NIM 18010101055., N (2022) Hubungan Self Assessment dengan Aktivitas Belajar Siswa SMP Negeri 5 Kendari. Skripsi thesis, IAIN KENDARI.

[img] Text
cover lisa.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I Lisaa.pdf

Download (309kB)
[img] Text
BAB II Lisaa.pdf

Download (630kB)
[img] Text
BAB III Lisaa.pdf

Download (587kB)
[img] Text
BAB IV Lisaa.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB V Lisaa.pdf

Download (180kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA & LAMPIRAN Lisaa.pdf

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAK Nurhalisah NIM 18010101055. Hubungan Self Assessment dengan Aktivitas Belajar Siswa SMP Negeri 5 Kendari, melalui bimbingan lbu Dr. Ros Mayasari S.G, M.Si Dan Bapak Aris Try Andreas Putra M.Pd Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan mengetahui; I) Gambaran self assessment dan aktivitas belajar siswa, 2) hubungan self assessment dengan aktivitas belajar siswa di SMPN 5 Kendari. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan analisis korelasi. Populasi dalam penelitian ini ditetapkan secara random sampling sebayak 92 siswa, sedangkan data self assessment dan aktivitas belajar siswa di SMPN 5 Kendari dihasilkan melalui insterument angket yang terdiri dari 20 item pertanyaan yang disertai dengan 4 pilihan jawaban. Analisis data menggunakan uji normalitas dan uji linearitas, selanjutnya pengujian hipotesis mengunakan uji korelasi product moment, uji siknifikansi dan kuefisien determinasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa self assessment siswa 40 orang atau 43,47% berada dikategori cukup baik. Sedangkan aktivitas belajar siswa 34 orang atau 36,95 berada dikategori cukup baik. Hasil penelitian menunjukan adanya signifikan antara self assessment dengan aktivitas belajar, dengan koefisien korelasi 0, 785 yang berada dikategori kuat, artinya semakin baik self assessment yang dimiliki siswa, maka semakin baik dan positifpula aktivitas belajarnya. Sehingga berimplikasi pada siswa untuk belajar lebih giat Jagi dan menggali informasi secara mandiri serta menumbuhkan rasa percaya diri dalam proses pembelajara. Kata Kunci: Self Assessment dan Aktivitas Belajar

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Self Assessment dan Aktivitas Belajar
Uncontrolled Keywords: Self Assessment dan Aktivitas Belajar
Subjects: Pendidikan
Pendidikan Islam
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Prodi Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Andi Nila Nurfadhilah
Date Deposited: 06 Oct 2022 01:42
Last Modified: 06 Oct 2022 01:42
URI: http://digilib.iainkendari.ac.id/id/eprint/3911

Actions (login required)

View Item View Item